Wednesday, March 6, 2019

SAMSUNG SMART THINGS SANGAT COCOK UNTUK PROPERTY YANG DISEWAKAN



Samsung mengawali debutnya pada segmen router Wi-Fi berteknologi mesh networking. Dimulai  pada bulan Maret tahun lalu lewat sebuah produk bernama Samsung Connect Home. Melaju ke satu setengah tahun, Samsung telah menyiapkan mesh router generasi keduanya yang diklaim lebih mumpuni.
Kini dijuluki SmartThings Wifi, Apa keunggulannya ? Yaitu  ada pada teknologi jaringan yang dipinjam dari startup bernama Plume. 

Plume pada dasarnya memanfaatkan AI untuk memonitor penggunaan internet dan mengalokasikan bandwith secara optimal ke masing-masing perangkat yang membutuhkan.
Boleh dilirik di Amerika Serikat, reputasi Plume ini terbilang sangat mengesankan. Mengapa? Karena merupakan salah satu penyedia jaringan internet terbesar di sana, Comcast, juga meminjam teknologi berbasis AI besutan Plume untuk digunakan pada produk-produknya sendiri, sekaligus menjadi salah satu investornya.

Smartthings

Yang perlu Anda ketahui lagi bilamana anda mempunyai property yang disewakan. Maka inilah solusinya, hadirnya SmartThings menjawab kemudahan bagi Anda. Terlihat pada keunggulan lain teknologi garapan Plume adalah soal manajemen, yaitu yang teristimewa adalah baik untuk parental control maupun akses para tamu. Untuk akses tamu misalnya, pengguna dapat menentukan perangkat-perangkat terkoneksi apa saja yang bisa diakses oleh para tamu, sangat cocok bagi mereka yang sering menyewakan kediamannya, apalagi sekarang sudah sangat canggih dan berkembang dengan via platform seperti Airbnb misalnya.

No comments:

Post a Comment

Lampu UVC Philips