Tuesday, January 29, 2019

Desain Samsung AC 360 Cassette Mempercantik dan Menyatu Serasi Dengan Interior



http://eskanusa.com/smart-home/air-conditioning/

Samsung Elektronik Indonesia menghadirkan AC tipe kaset dengan desain inovatif dengan bentuknya yang melingkar. Dengan inovasi terbaru dari Samsung  AC tipe 360 cassette ini, Samsung Elektronik Indonesia menawarkan solusi baru pada penyejuk ruangan. Terlebih lagi AC ini di desain tanpa baling-baling sehingga membuat hembusan angina terasa lembut menyebar ke seluruh ruangan, sehingga membuat Anda yang berada diruangan  merasa dingin yang nyaman tanpa kedinginan. Dengan tanpa adanya baling-baling yang menghalangi keluaran hembusan udara, maka udara yang dihasilkan lebih banyak 25% seta menjangkau dengan jangkauan lebih jauh.

Samsung AC 360 Cassette ini didesain secara inovatif dan canggih, seperti sudah disebutkan di atas bentuknya yang melingkar membuatnya mampu menjangkau seluruh sisi ruangan ditambah lagi sangat pas untuk ditempatkan di manapun. Desainnya yang melingkar ini tentunya menghasilkan hembusan udara dingin ke segala arah sehingga pastinya temperature di seluruh bagian ruangan menjadi sama. Berbeda sekali dengan Samsung AC Cassette konvensional 4 arah yang masih memiliki ‘dead zones’ yaitu area di mana tidak dapat terjangkau karena AC karena hanya dapat menghembuskan udara ke empat sisi arah saja. Sehingga pada bebrapa titik ruangan tidak dapat merasakan temperature  suhu yang sama atau pada bagian ruangan tertentu merasakan ada perbedaan suhu.

https://smarthomeindo.co.id/air-conditioning-system/


Istimewa nya lagi desain yang sangat inovatif melingkar membuat produk Samsung ac ini dapat sangat cocok disesuaikan bersamaan dengan berbagai macam desain interior, sangat cocok dipasang atau ditempatkan pada gerai toko butik di mall, restaurant, caffe dll yang bernuansa full interior. Desainnya yang sangat minimalis serta modern berkesan canggih dengan bentuk melingkan semakin mempercantik tampilan suatu ruangan yang dipadupadankan dengan interior di dalamnya.

No comments:

Post a Comment

Lampu UVC Philips